Menu

Boleh Percaya Boleh Tidak, di Suku Ini, Saling Tukar Istri Sudah Jadi Tradisi

Siswandi 5 Mar 2019, 23:33
Perempuan anggota Suku Drokpa di pedalaman India. Foto: int
Perempuan anggota Suku Drokpa di pedalaman India. Foto: int

Dalam hal ini, para istri di suku itu bakal merias diri mereka secantik mungkin, supaya bisa menarik perhatian suami lain. Para suami yang istrinya akan ditukar pun bakal mempromosikannya semenarik mungkin.

Sejauh ini, tidak ada penjelasan khusus mengenai tradisi tukar istri tersebut. Namun beberapa ahli sejarah mengatakan, bisa jadi tradisi ini bertujuan untuk terhindar dari roh jahat.

Meski demikian, beberapa ketua adat setempat ternyata ada yang tidak setuju. Sebab, tradisi ini dinilai tidak beradab. Tradisi ini juga sebenarnya sudah dilarang sejak ratusan tahun lalu. Apalagi, banyak ajaran agama juga melarang kebiasaaan seperti ini.

Namun hingga saat ini, tradisi ini masih dipertahankan masyarakat suku ni yang hidupnya jauh di pedalaman. Demikian dilansir detik. ***

Halaman: 12Lihat Semua