Rocky Gerung Tampil 1 Jam Berikan Pencerahan Akal Sehat Untuk Masyarakat Pekanbaru

Ribuan masyarakat antusias ikuti bedah buku dan bedah akal sehat Miftah Sabri dan Rocky Gerung
Bahkan, pada saat pendaftaran secara online untuk menghadiri acara tersebut sebanyak 3ribu orang. Sedangkan yang pendaftaran offline meski tidak menyebut angka pasti, pihaknya menyatakan ribuan telah mendaftar.
"Untuk pendafataran memang sudah tutup. Tapi kita tidak membatasi siapa pun dan mereka boleh datang," tutupnya.
Baca juga: Komisi I RDP Dengan KPID Riau