Menu

3 Nyawa Melayang, Pihak Kepolisian Sebut Seperti Ini Asal Muasal Rusuh di Deiyai Papua

Siswandi 28 Aug 2019, 23:39
Rusuh yang terjadi di Papua belum lama ini (ilustrasi). Foto: int
Rusuh yang terjadi di Papua belum lama ini (ilustrasi). Foto: int

Imbas aksi tersebut, seorang personel TNI tewas dan lima personel Polri terkena luka panah.

Dalam bentrok ini, muncul pula kabar bahwa enam warga sipil tewas. Terkait hal itu, Dedi mengatakan informasi itu belum bisa dipastikan kebenarannya. Menurutnya, kepastian mengenai informasi itu akan terus didalami.

Dedi menyebut, aparat kepolisian bersama TNI masih berupaya melakukan pengendalian terhadap massa dan terus mengimbau masyarakat melalui tokoh dan pemerintah setempat.

"Saat ini diupayakan semaksimal mungkin supaya situasi kondusif di wilayah tersebut," ujar Dedi.

Dibantah
Sementara itu, Kapolda Papua Irjen Pol Rudolf Rodja membantah isu tersebut. Dikatakan, dalam rusuh tersebut, tercatat tiga orang meninggal dunia. Dua di antaranya adalah warga sipil dan seorang anggota TNI AD.

Halaman: 123Lihat Semua