Menu

Anggota TNI Berjibaku Padamkan Karlahut yang Mulai Mendekati Permukiman Warga GAS, Inhil

Ramadana 12 Sep 2019, 20:37
Prajurit TNI Angkatan Darat terus berupaya memadamkan api/rgo
Prajurit TNI Angkatan Darat terus berupaya memadamkan api/rgo

"Api sudah padam, lalu kita lanjutkan dengan pendinginan, supaya api benar-benar padam," katanya.

Belum diketahui penyebab kebakaran lahan kosong tersebut. Petugas TNI mendapat laporan setelah munculnya titik api.

"Penyebab kebakaran akan diselidiki pihak kepolisian, termasuk pemilik lahan," sebut Danramil

Sementara itu, dengan tegas Danramil mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk tidak membuka lahan dengan cara dibakar. Terlebih lagi saat ini musim kemarau.

"Kita meminta masyarakat jangan membakar lahan. Karena kalau api sudah membesar akan sulit dikendalikan," imbau Danramil.***


Sambungan berita: R24/phi/rgo
Halaman: 123Lihat Semua