Menu

Penelitian Ungkap Peminum Kopi Memiliki Tulang yang Lebih Kuat dan Panjang Umur, Ini Alasannya....

Devi 25 Feb 2020, 11:14
Penelitian Ungkap Peminum Kopi Memiliki Tulang yang Lebih Kuat dan Panjang Umur, Ini Alasannya....
Penelitian Ungkap Peminum Kopi Memiliki Tulang yang Lebih Kuat dan Panjang Umur, Ini Alasannya....

Pada 2017, studi lebih dari 500.000 orang Eropa di 2017 juga memiliki kesimpulan yang sama. Kopi tampaknya baik untuk jantung juga, karena individu yang minum tiga atau empat cangkir sehari memiliki peluang 19% lebih kecil kemungkinan meninggal karena penyakit jantung, berdasarkan penelitian pada 2017.

Sepertinya kopi dapat membantu meningkatkan fungsi pembangkit tenaga sel kita dan membantu mencegah masalah kesehatan. Namun, ini tidak berarti bahwa Anda dapat duduk santai dan minum kopi tetapi tidak melakukan apa-apa. Hal terpenting yang harus dilakukan adalah tetap aktif dan menjaga pola makan sehat.

Ini kedengarannya seperti kabar baik bagi peminum kopi tetapi jangan berlebihan!

 

 

 

Sambungan berita: R24/DEV
Halaman: 123Lihat Semua