Menu

Bersama Polres Siak dan Forkopimda Dilakukan Penyemprotan Disinfektan, Guna Putuskan Rantai Sebaran Corona

Lina 31 Mar 2020, 15:21
Polres Siak bersama sama Forkopimda Kabupaten Siak dan unsur unsur terkait lain nya secara serentak melakukan penyemprotan disinfektan (foto/Lin)
Polres Siak bersama sama Forkopimda Kabupaten Siak dan unsur unsur terkait lain nya secara serentak melakukan penyemprotan disinfektan (foto/Lin)
Tak heran penyebaran virus Corona mengalami percepatan hingga dua kali lipat. Satu orang positif Covid-19 mampu menularkan minimal pada 2 orang bahkan kelompok orang, terakhir saya juga menghimbau agar masyarakat untuk sementara waktu tetap dirumah saja dahulu,jika tidak ada kepentingan yang begitu mendesak kurangi aktifitas diluar rumah," tutup AKBP Doddy.

Bupati Siak juga menyampaikan ucapan terimakasih kepada Kapolri, Kapolda Riau dan Kapolres Siak atas terlaksananya gerakan bersama memutus mata rantai penyebaran Virus Covid-19 melalui penyemprotan disinfectan sampai ke desa-desa yang disambut baik dan antusias oleh masyarakat Kabupaten Siak. Bupati mengharapkan kegiatan ini menjadi edukasi bagi masyarakat dan terus dilanjutkan kegiatan ini untuk penyemprotan rumah Ibadah dan fasilitas umum. (R24/Lin)

Halaman: 56Lihat Semua