Menu

Siaga Covid-19 dan Jelang Ramadhan, Bupati Koordinasikan Kebutuhan Dasar Masyarakat Bersama PLN-Pertamina dan Bulog

Lina 21 Apr 2020, 16:14
Bupati Siak Alfedri didampingi Kapolres Siak dan sejumlah pimpinan OPD, mengelar Video Conference dengan sejumlah Pimpinan BUMN,  diantaranya Perusahaan Listrik Negara (PLN) Wilayah Riau, Pimpinan Pertamina Wilayah Riau, serta bersama Kepala Bulog Wilayah Riau dan Kepri (foto/ist)
Bupati Siak Alfedri didampingi Kapolres Siak dan sejumlah pimpinan OPD, mengelar Video Conference dengan sejumlah Pimpinan BUMN,  diantaranya Perusahaan Listrik Negara (PLN) Wilayah Riau, Pimpinan Pertamina Wilayah Riau, serta bersama Kepala Bulog Wilayah Riau dan Kepri (foto/ist)

Lanjutnya, untuk menetapkan PSBB (Pembatasan Sosial Bersekala Besar) di suatu daerah diatur oleh Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2020 dan Permenkes 9 tahun 2020 tentang Pedoman PSBB dalam rangka Percepatan Penanganan COVID-19, dengan memperhitungkan kriteria tertentu. Untuk Kabupaten Siak saat ini,  jumlah Pasien Positif 1 orang, PDP 16 orang dan tersebar di 6 kecamatan. 

"Penyebaran Covid 19 di Kabupaten Siak tidak merata, artinya belum sampai waktunya sesuai ketentuan kita menetapkan PSBB. Kita juga berharap PDP ini tidak bertambah, semoga wabah Covid 19 ini segera berakhir," harapnya.

zxc2

Halaman: 123Lihat Semua