Menu

Selain Dipercaya Bisa Menyembuhkan Pneumonia, Ini 10 Manfaat Air Rebusan Sirih Merah

Ryan Edi Saputra 9 May 2020, 22:39
Daun sirih merah
Daun sirih merah

5. Mengobati batuk

Masalah batuk juga dapat diatasi dengan mengonsumsi rebusan daun sirih merah. Manfaat rebusan daun sirih merah yang satu ini bisa didapatkan karena kandungan antiseptik yang dapat membunuh bakteri penyebab penyakit batuk.

6. Mengatasi sakit perut

Daun sirih merah juga mengandung terpenoid dan lavikula yang sangat berguna untuk mengatasi sakit perut. Ini bisa Anda dapatkan sebagai salah satu manfaat rebusan daun sirih merah.

7. Mengobati asam urat

Manfaat rebusan daun sirih merah berikutnya adalah mampu mengobati asam urat. Mengonsumsi rebusan daun sirih merah secara rutin dapat meredakan nyeri otot dan melepaskan Kristal asam urat yang ada dalam tubuh.

Sambungan berita: 8. Mengobati bronkitis
Halaman: 234Lihat Semua