Menu

Mau Gemukkan Badan Tanpa Obat, 9 Cara ini Bisa Kamu Lakukan

M. Iqbal 23 Jul 2020, 10:03
Ilustrasi/net
Ilustrasi/net

5. Makan Protein yang Cukup

Menjalankan program diet menambah berat badan dengan jumlah protein yang tepat akan mendukung pertumbuhan otot. Dikombinasikan dengan latihan beban teratur, mengonsumsi 0,8-2 gram protein akan meningkatkan massa otot seseorang. Makanan tinggi protein di antaranya telur dan kacang-kacangan.

6. Makan Dengan Karbohidrat 

Berserat dan Lemak Sehat

Memakan makanan yang kaya karbohidrat berserat dan lemak sehat setiap hari akan membantu meningkatkan jumlah kalori dan nutrisi dalam makanan. Makanan ini menyediakan sumber energi penting untuk mempertahankan rutinitas olahraga teratur yang mendukung pertumbuhan otot.

7. Minum Protein Shake

Halaman: 234Lihat Semua