Menu

Optimalisasi APBD dan Disiplin Protokol Kesehatan Covid-19, Dua Roda Penggerak Stabilitas Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Siak di Tengah Pandemi

Lina 12 Aug 2020, 19:56
Optimalisasi APBD dan Disiplin Protokol Kesehatan Covid-19, Dua Roda Penggerak Stabilitas Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Siak di Tengah Pandemi (foto/ist)
Optimalisasi APBD dan Disiplin Protokol Kesehatan Covid-19, Dua Roda Penggerak Stabilitas Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Siak di Tengah Pandemi (foto/ist)
"Pak Tito (Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian ) tadi juga membahas mengenai langkah bersama untuk mensosialisasikan Gerakan Bersama Pakai Masker. Menurut beliau, gerakan ini didasari oleh minimnya  kesadaran masyarakat dalam mentaati salah satu protokol kesehatan yakni memakai masker ketika keluar rumah", urainya.

Lebih lanjut, ia menyampaikan arahan Kementrian Dalam Negeri khusus pelaksanaan sosialisasi Gebrak Masker ini,agar dilaksanakan oleh seluruh stakeholder yang ada,termasuk kader PKK baik tingkat pusat dan daerah.

"Sesuai arahan pak Mendagri,untuk sosialisasi Gebrak Masker ini agar di laksanakan seluruh stakeholder yang ada di pusat maupun di daerah. Beliau tadi juga menghimbau agar kader-kader PKK juga ikut aktif mensosialisasikan,tentunya kita harapkan nanti kader PKK di Kabupaten Siak ini juga ikut aktif mensosialisasikan Gebrak Masker kepada keluarga dan masyarakat", harapnya.

Halaman: 345Lihat Semua