Menu

Menahan Kentut Terus-Menerus Ternyata Tidak Baik Untuk Kesehatan. Ini Penjelasannya!

Rizka 24 Feb 2021, 13:25
google
google

Ketika menahannya, penumpukan udara pun bertambah di saluran pencernaan, sehingga udara terdorong ke atas, yang menyebabkan perut kembung dan ketidaknyamanan pada perut.

Parahnya, kentut ini bisa juga mengancam nyawa dan menimbulkan rasa nyeri. Pasalnya jika kita menahan gas tersebut di dalam perut, maka usus akan menggelembung seperti balon karena penyumbatan gas.

Hal ini bisa disebut juga dengan divertikula. Apabila divertikula ini terinfeksi, maka hal tersebut akan menyebabkan kondisi yang mengancam nyawa dan rasa nyeri. Namun kasus ini sebenarnya jarang terjadi.

Halaman: 12Lihat Semua