Menu

Gak Terima Didepak, China Tuduh AS Bahayakan Perdagangan Global

Amerita 16 Jul 2021, 11:00
Xi Jinping
Xi Jinping
“Apa yang disebut masalah hak asasi manusia dan kerja paksa di Xinjiang sama sekali tidak sesuai dengan fakta,” tambahnya.

Departemen Luar Negeri AS memperingatkan perusahaan-perusahaan Amerika yang melakukan bisnis dengan provinsi Xinjiang China karena negara itu menempatkan kelompok etnis Muslim di kamp-kamp.
zxc2 
“Mengingat berat dan luasnya pelanggaran ini, termasuk kerja paksa yang disponsori negara dan pengawasan mengganggu yang terjadi di tengah genosida dan kejahatan terhadap kemanusiaan yang sedang berlangsung di Xinjiang, bisnis dan individu yang tidak keluar dari rantai pasokan, usaha, dan/atau investasi terkait ke Xinjiang dapat berisiko tinggi melanggar hukum AS,” kata laporan dari Departemen Luar Negeri kepada perusahaan-perusahaan Amerika.

Halaman: 123Lihat Semua