Menu

Melalui Program Jumat Berbagi, Dekranasda Siak Salurkan Bantuan

Lina 14 Aug 2021, 17:17
Melalui Program Jumat Berbagi, Dekranasda Siak Salurkan Bantuan (foto/lin)
Melalui Program Jumat Berbagi, Dekranasda Siak Salurkan Bantuan (foto/lin)

zxc1
Ia katakan, bahwa sebenarnya dirinya masih memiliki sanak keluarga di Dayun, namun keluarganya tersebut jarang menemuinya.


Untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, ia mengandalkan uang pensiunan suaminya  yang dulu pernah bekerja di beacukai Siak, sekitar 600 ribu rupiah per bulannya.

Ia pun harus berjalan kaki dan terkadang diantar tetangga, kemudian naik sampan menyebrangi sungai siak untuk mengambil uang pensiunan di kantor pos  yang berlokasi di kecamatan Siak. 

Kemudian lanjutnya, dari mulai membersihkan rumah hingga pekerjaan rumah lainnya pun dikerjakannya seorang diri. Padahal, wanita seusianya sudah selayaknya menikmati kehidupan dengan tenang dan damai.

Sambungan berita: zxc2
Halaman: 123Lihat Semua