Walaupun Terkenal Ramah, Valentino Rossi Ternyata Pernah Adu Jotos Usai Ajang Balap MotoGP

Valentino Rossi. Sumber: Internet
Untuk diketahui, Rossi dan Biaggi sama-sama berasal dari Italia. Akan tetapi, mereka tidak memiliki hubungan yang baik karena persaingan dalam balapan.
Rivalitas kedua pembalap Italia itu bermula dari MotoGP Jepang 2001 saat Biaggi menyikut Rossi hingga keluar lintasan.
Suasana pun makin panas saat mencapai MotoGP Catalunya 2001.
Baca juga: Manchester United Ungkap Rencana Bangun Stadion "Terhebat di Dunia" untuk Gantikan Old Trafford