Menu

Inilah 5 Hewan Terunik yang Ada di Alam

Fitrianto 19 Nov 2021, 15:44
Gambar Hewan
Gambar Hewan

Burung ini banyak ditemukan di hutan dan di sebagian besar lembah Amazon. Dianggap sebagai Least Concern oleh BirdLife International, burung ini biasanya dapat ditemukan dalam kepadatan rendah, tetapi secara keseluruhan tetap tersebar luas dan umum. Panjangnya sendiri dapat mencapai sekitar 6,5 inci dan suka melesat keluar dari cabang untuk menangkap serangga terbang atau yang hinggap di daun.

2. Maned Wolf.

Maned Wolf adalah canid terbesar di Amerika Selatan. Mamalia ini dapat ditemukan di habitat yang terbuka dan semi terbuka, seperti padang rumput dengan semak dan pepohonan yang tersebar di seluruh Amerika Selatan. Satwa ini bisa dibilang sangatlah unik karena perawakannya yang seperti serigala dengan kaki yang sangat panjang dan ramping. Maned wolf sendiri memiliki makanan utama, yakni armadilo, tikus, burung, dan berbagai hewan kecil lainnya.

3. Raccoon Dog.

Raccoon dog atau disebut juga tanuki adalah anjing asli dari wilayah Asia Timur. Anjing unik yang satu ini adalah satu-satunya spesies yang masih ada dalam genus Nyctereutes. Dinamakan racoon dog oleh karena kemiripannya dengan rakun meskipun sebenarnya mereka tidak terkait erat. Racoon dog adalah hewan pemanjat yang sangat baik dan dapat secara teratur memanjat pohon.

4. Markhor.

Halaman: 123Lihat Semua