Menu

Jelang G20, BMKG dan Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai Gelar Simulasi Hadapi gempa dan Tsunami

Fitrianto 28 Mar 2022, 11:36
Tribun Pontianak
Tribun Pontianak

Sebelumnya BMKG menyebut Bali ada dalam posisi dua sumber gempa besar yang bisa memicu tsunami, “Wilayah selatan Bali berhadapan dengan sumber gempa tumbukan lempeng yang popular disebut sebagai zona megathrust yang beresiko bisa memicu gempa dengan skenario terburuk mencapai 8,5 magnitudo” ujar Daryono, Koordinator BMKG dalam keterangan persnya hari Sabtu 26 Maret 2022.

Postingan di sosial media Instgram yang menjelaskan mengnenai prediksi BMKG ini dibagikan melalui akun sosial media Instagram milik @baperanews . Setidaknya postingan tersebut telah mendapatkan sebanyak kurang lebih Seribu tanda suka

Halaman: 12Lihat Semua