Taylor Swift Ungkap Imposter Syndrome yang di Derita Menghambat Proses Kerjanya, Kenali Lebih Lanjut 'Sindrom Penipu'
Cara Menghadapi Imposter Syndrome
Walau bukan salah satu jenis gangguan mental, imposter syndrome yang dibiarkan berlarut-larut bisa menyebabkan Anda mengalami gangguan kecemasan hingga depresi.
Untuk menghindari hal tersebut, ada beberapa cara yang bisa dilakukan guna menghadapi imposter syndrome, di antaranya:
1. Akui perasaan Anda