Yuk Intip, 4 Upacara Adat Sumatera Barat Populer yang Wajib Kamu Ketahui
RIAU24.COM - Indonesia memiliki suku, bangsa, budaya, agama, dan adat istiadat yang beragam.
Berkat hal beragam tersebut semuanya tercermin dalam kehidupan sehari-hari masyarakat Indonesia Misalnya, dalam upacara adat, rumah adat, baju adat, nyanyian dan tarian daerah, alat musik, dan makanan khas.
Salah satu suku yang terkenal di Indonesia adalah suku Minang. Nah, artikel kali ini akan membahas lebih lanjut mengenai 4 upacara adat Sumatera Barat.
Harapannya informasi ini dapat menambah wawasan kamu mengenai kebudayaan bangsa Indonesia.
1. Upacara Tabuik
Masyarakat Pariaman, Sumatera Barat memiliki salah satu tradisi tahunan yang biasa dilakukan , yaitu Tabuik atau Tabot .