7 Mei: Fakta dan Peristiwa Tanggal Ini, Hari Perjanjian Roem Royen

Berikut beberapa fakta dan peristiwa tercatat sejarah yang terjadi pada tanggal 7 Mei /Pars Today
2000
Vladimir Putin dilantik sebagai Presiden Rusia.
1999
The Mummy, disutradarai oleh Stephen Sommers dan dibintangi oleh Brendan Fraser, tayang perdana di AS.
1997