Apa yang Terjadi pada Tubuh Setelah Meninggal? Ini Tahapannya dari Waktu ke Waktu
Secara medis, seseorang yang meninggal dunia tidak selalu disertai dengan rasa sakit. Dalam beberapa kasus seperti pasien kanker akan mendapatkan obat pereda nyeri agar merasa 'nyaman' selama proses kematian.
Dalam sebuah penelitian, otak diperkirakan akan tetap 'bekerja' selama 10 menit setelah kematian yang berarti seseorang mungkin akan memiliki semacam 'kesadaran' akan kematian. Beberapa kriteria yang digunakan faskes untuk menyatakan kematian seseorang antara lain meliputi:
- Tidak ada denyut nadi
- Tidak bernapas
- Tidak ada refleks