Dokter Jantung Imbau Jangan Langsung Minum Air Dingin saat Berbuka, Ini Sebabnya
Selain itu, penyumbatan juga berisiko memicu kebocoran. Akibatnya, itu akan menyebabkan penggumpalan darah dan berakhir serangan jantung.
Kondisi ini bisa saja terjadi jika pengidap penyakit jantung langsung minum air dingin saat berbuka puasa.
"Kalau airnya dingin sekali dan kita minum, itu terjadi perubahan suhu mendadak. Bisa membuat pembuluh darahnya mengecil, bocor hingga terjadi penggumpalan. Lalu, berujung pada serangan jantung," pungkasnya. ***