Menu

Waduh! Kemenku Bakal Selidiki Sumber Harta Kepala Bea Cukai 

Zuratul 13 May 2024, 16:52
Waduh! Kemenku Bakal Selidiki Sumber Harta Kepala Bea Cukai. (X/Foto)
Waduh! Kemenku Bakal Selidiki Sumber Harta Kepala Bea Cukai. (X/Foto)

RIAU24.COM -Kuasa hukum pengusaha Wijanto Tirtasana, Andreas, meminta Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyelidiki asal-usul harta Kepala Bea Cukai Purwakarta, Rahmady Effendi Hutahaean (REH).

Pengacara dari Eternity Global Law Firm ini pun langsung mendatangi Inspektorat Jenderal Kemenkeu untuk menyerahkan surat laporan, Senin (13/5). 

Andreas mengatakan REH memiliki harta jumlahnya lebih dari yang dilaporkan di Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN).

Ia pun menuturkan hubungan kliennya dengan pejabat Bea Cukai tersebut. 

Pada 2017, REH meminjamkan uang kepada kliennya, Wijanto Tirtasana, sebesar Rp7 miliar. 

Padahal, harta REH yang tercatat di LHKPN saat itu hanya sekitar Rp3 miliar.

Halaman: 12Lihat Semua