Menu

Dikenal Bikin Gatal, Ini Manfaat Daun Jelatang bagi Kesehatan

Devi 18 Jun 2024, 14:10
Dikenal Bikin Gatal, Ini Manfaat Daun Jelatang bagi Kesehatan
Dikenal Bikin Gatal, Ini Manfaat Daun Jelatang bagi Kesehatan

RIAU24.COM - Daun jelatang (Urtica dioica L.) atau daun gatal memang bisa menyebabkan gatal jika disentuh. Namun di balik itu, ada banyak manfaat daun jelatang bagi kesehatan. Dikutip dari Jurnal Penelitian Saintek Universitas Sari Mutiara Indonesia, Volume 26, Nomor 2, 2021, jelatang termasuk dalam famili Urticaceae dan genus Urtica. Tanaman ini biasa tumbuh di daerah beriklim sedang dan lembab. Perkembangbiakan tanaman ini adalah dengan menyebarkan rhizome dan stolon hingga membentuk rumpun.

Jelatang dapat tumbuh hingga mencapai 1-2 meter. Daunnya berwarna hijau, bertekstur kasar dan ditutupi oleh bulu-bulu menyengat (trikoma). Ukuran daunnya kisaran 2-3 inci, ramping, bergerigi, dan berujung lancip.

Dalam artikel ini akan kita ulas berbagai manfaat daun jelatang bagi kesehatan, mulai dari kesehatan kulit, sebagai bahan pangan, hingga insektisida.

Manfaat Daun Jelatang

Berikut ini sejumlah manfaat daun jelatang bagi kesehatan tubuh:

Sambungan berita: 1. Sebagai Anti-Aging
Halaman: 12Lihat Semua