Prabowo Alergi Demo? Mantan Menristikdikti Satryo Soemantri Ungkap Fakta Lain Reshuffle KMP

Prabowo Alergi Demo? Mantan Menristikdikti Satryo Soemantri Ungkap Fakta Lain Reshuffle KMP.
“Pada dasarnya kan Pak Presiden itu alergi dengan demo, kata Mayor Teddy,” lanjutnya.
Namun, Satryo menjelaskan secara detil dibalik demo UKT tersebut awalnya karena dari Kemenko Perekonomian meminta adanya efisiensi anggaran.
Efisiensi anggaran yang diusulkan oleh Kemenko kepada Kemenristekdikti salah satunya adalah pemangkasan KIP Kuliah dan Beasiswa.
Awalnya Satryo keberatan jika pemangkasan dua hal itu dilakukan, karena nantinya pihak perguruan tinggi akan menaikkan UKT.
“Saya perjuangkan mati-matian soal beasiswa dan KIP Kuliah supaya tidak terjadi kenaikan UKT,” jelasnya.
Karena jika dua hal itu dipangkas, pihak kampus terpaksa menaikan UKT untuk tetap eksis dan bertahan dalam menjalani program-program.