Menu

Mode Gelap Tengah Diberlakukan Facebook Untuk Aplikasi Instan Messenger

TIM BERKAS 34 3 Jan 2019, 10:02
Facebook  bersiap diri memperbarui tampilan percakapan instan Messengernya./int
Facebook bersiap diri memperbarui tampilan percakapan instan Messengernya./int

Jumlah tab ini lebih sedikit dari sebelumnya yang memiliki 9 tab. Tab Chat adalah untuk melihat siapa saja yang sedang bercakap dengan pengguna, entah itu dari perorangan atau grup.

Selain itu, tersedia baris fitur 'Stories' di sisi atas yang dilengkapi dengan tombol kamera untuk menjepret momen apa pun secara langsung. Pencarian teman yang sudah ada dan teman baru juga dapat dilakukan di tab ini.

Sedangkan dalam tab Discover, pengguna akan dapat terhubung dengan beberapa penawaran, memainkan fitur terbaru Instant Games, memesan tiket, dan membaca berita.

Di sisi pembaruan lain yang akan turut hadir adalah fitur yang memungkinkan pengguna merubah warna kotak chat, atau yang biasa disebut 'chat bubble', agar pengguna dapat menyesuaikan percakapan sesuai dengan mood-nya.(***)


R24/phi

Sambungan berita:  
Halaman: 123Lihat Semua