Menu

Jembatan Gantung Yang Menghubunganjan Desa Bukit Kauman dan Pebaun Mulai Dibangun

Replizar 8 Aug 2019, 17:33
Dinas PUPR Kuansing sedang melihat lokasi pengerjaan pembangunan jembatan gantung/zar
Dinas PUPR Kuansing sedang melihat lokasi pengerjaan pembangunan jembatan gantung/zar

Meskipun kemudian, pihak BBPJN  II Satker Provinsi Riau telah memprioritaskannya, namun sangat berharap dukungan dari masyarakat yang berada disekitar lokasi pembangunan jembatan gantung tersebut.

" Kita tidak ingin ada terjadi masalah, asal ada masalah, maka pembangunan jembatan gantung akan dipindahkan," paparnya.

Oleh karena itu, katanya, perlu ada dukungan dan jaminan bebas lahan untuk pembangunan jembatan gantung tersebut. " Kita, mengucapkan terima kasih kepada Kepala Desa Pebaun Hilir (Alpines), yang telah memberikan dukungan

" Desa Pebaun Hilir tidak ada masalah, dan lahannya sudah bebas (telah ganti rugi), melalui Kepala Desa Pebaun Hilir Alpines," pungkasnya.***


R24/phi/zar

Sambungan berita:  
Halaman: 123Lihat Semua