Menu

Persiapan Rakernas JKPI dan Festival Kota Pusaka 2020 Sudah 75 Persen

Lina 10 Feb 2020, 18:19
Persiapan pelaksanaan Rapat Kerja Nasional Jaringan Kota Pusaka Indonesia (foto/int)
Persiapan pelaksanaan Rapat Kerja Nasional Jaringan Kota Pusaka Indonesia (foto/int)
“Rangkaian akhir kegiatan akan diisi dengan agenda Penanaman Pohon oleh para kepala daerah peserta Jaringan Kota Pusaka Indonesia di areal Gedung Daerah dan akan dilanjutkan dengan Seminar Internasional JKPI serta rengkaian acara penutupan," kata Hendrisan.

Terkait jumlah peserta yang hadir kata dia, sejauh ini diperkirakan 50 orang kepala daerah dari keseluruhan 70 kepala daerah kabupaten dan kota pusaka anggota JKPI telah mengkonfirmasi kehadiran.

“Untuk rombongan pengiring peserta pawai budaya dan karnaval, diperkirakan berjumlah 125 orang per kabupaten kota,” sebut Asisten Ekonomi Pembangunan Setda Kabupaten Siak itu. (R24/Lin)

Halaman: 34Lihat Semua