Menu

Kabupaten Siak Mulai Terapkan PSBB, Berikut Bentuk Kesiapan Pemkab Siak

Lina 15 May 2020, 14:05
Kabupaten Siak Mulai Terapkan PSBB, Berikut Bentuk Kesiapan Pemkab Siak (foto/ist)
Kabupaten Siak Mulai Terapkan PSBB, Berikut Bentuk Kesiapan Pemkab Siak (foto/ist)
Selain pendistribusian sembako, kata Alfedri juga telah dilaksanakan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa dengan jumlah sasaran sebanyak 11.785 Kepala Keluarga di beberapa Kecamatan diantaranya Kecamatan Dayun, Lubuk Dalam dan kecamatan lainnya.

"Untuk BLT Kemensos dengan jumlah sasaran 16.650 Kepala Keluarga, juga telah mulai didistribusikan pada Hari Jum'at di Kecamatan Lubuk Dalam dan dilanjutkan pada Hari Sabtu di Kecamatan Koto Gasib, serta pada Hari Senin di Kecamatan Mempura, disesuaikan dengan kemampuan petugas PT Pos, karena pengambilan BLT Kemensos dibantu oleh PT. Pos," terangnya.

Sementara itu Gubernur Riau Syamsuar menjelaskan, bahwa Penetapan pelaksanaan PSBB tersebut mengacu pada surat keputusan Menteri Kesehatan Nomor HK.01.07/MENKES/308/2020, tentang penetapan pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di wilayah Kabupaten Kampar, Kabupaten Pelalawan, Kabupaten Siak, Kabupaten Bengkalis dan kota Dumai, Provinsi Riau, terkait percepatan penanganan Corona Virus Disease 2019 (Covid -19).

Halaman: 456Lihat Semua