Menu

Tidak Hanya Bikin Langsing, Berikut 5 Efek Rutin Makan Telur Bagi Kesehatan Anda

Devi 25 Oct 2020, 07:25
Tidak Hanya Bikin Langsing, Berikut 5 Efek Rutin Makan Telur Bagi Kesehatan Anda
Tidak Hanya Bikin Langsing, Berikut 5 Efek Rutin Makan Telur Bagi Kesehatan Anda

4. Kulit dan rambut yang sehat

Telur merupakan sumber protein dan biotin yang baik. Keduanya bisa merangsang pertumbuhan rambut menjadi lebih tebal dan kuat.

Tak hanya itu, telur yang kaya antioksidan mampu melawan radikal bebas penyebab kerusakan sel, penyebab penuaan.

5. Menurunkan berat badan

Makan telur setiap hari tidak hanya bisa membuat Anda kurus tapi juga merupakan makanan yang kaya nutrisi sekaligus sumber protein dan lemak.

Telur dapat mendukung proses penurunan berat badan karena memberikan rasa kenyang yang lebih lama namun tergantung pada cara memasaknya.

Halaman: 234Lihat Semua