Menu

Sudah Tahu Kalau Alergi Bisa Jadi Pemicu Kematian?

Azhar 18 Jul 2022, 19:20
Ilustrasi alergi. Sumber: Internet
Ilustrasi alergi. Sumber: Internet

Sementara reaksi syok anafilaktik atau anafilaksis adalah reaksi alergi yang berat.

"Reaksi alergi ini bisa menyebabkan tekanan darah menurun secara drastis dan penyempitan saluran pernapasan. Bila tidak segera ditangani, kondisi ini dapat mengancam jiwa," ujarnya.

Alergi tak bisa diremehkan. Segera lakukan penanganan mulai dari pengobatan ke dokter atau melakukan pengobatan mandiri yang dikenal juga dengan istilah swamedikasi.

Halaman: 12Lihat Semua