134 Orang Penyuluh Agama di Kabupaten Bengkalis Mendapatkan SK Dari Kasmarni
"Bangun terus koordinasi, sinergi, kolaborasi dan harmonisasi dengan semua pihak yang ada di desa, kelurahan dan kecamatan. Bapak ibu juga hendaknya dapat berperan aktif dalam meredam serta menyelesaikan setiap permasalahan ummat, termasuk meredam konflik, isu-isu miring bahkan berita hoaks, yang dapat meruntuhkan tali ukhuwah, rasa persatuan dan kesatuan ummat, dengan menerapkan kehidupan toleransi dan moderasi di tengah-tengah masyarakat,"pungkasnya.