Partai Golkar Terang-terangan Ajak PDI Perjuangan Gabung KIB

Partai Golkar ajak PDI Perjuangan merapat ke Koalisi Indonesia Bersatu (KIB). Sumber: CNN Indonesia
Menurutnya, tujuan utama KIB adalah memastikan pemilu berjalan sesuai target berjalan damai dan prosesnya tidak terganggu.
Kemudian mampu menyelesaikan semua hambatan.
Serta memastikan program Presiden Jokowi terus berlanjut dan diselesaikan di masa pemerintahan yang akan datang.