Menu

Tak Mau Pikun, Ahli Gizi Harvard Ungkap 5 Makanan yang Sebaiknya Dibatasi

Devi 1 Feb 2025, 18:33
Tak Mau Pikun, Ahli Gizi Harvard Ungkap 5 Makanan yang Sebaiknya Dibatasi
Tak Mau Pikun, Ahli Gizi Harvard Ungkap 5 Makanan yang Sebaiknya Dibatasi

2. Gorengan
Meskipun gorengan memiliki rasa yang sangat enak, namun jumlah dari makanan ini sebaiknya dibatasi. Satu penelitian yang melibatkan 18.080 orang menemukan bahwa pola makan tinggi gorengan dikaitkan dengan skor yang lebih rendah dalam pelajaran dan ingatan.

"Alasan yang mungkin, kenikmatan yang tidak menyenangkan ini menyebabkan peradangan, yang dapat merusak pembuluh darah yang memasok darah ke otak," ucap Naidoo.

Apabila memiliki kebiasaan makan gorengan tiap hari, Naidoo menyarankan masyarakat mulai membatasinya seperti seminggu sekali. Lakukan secara bertahap sampai sebulan sekali untuk memiliki kesehatan yang baik secara umum.

3. Tepung Olahan
Selanjutnya adalah makanan-makanan yang dibuat dengan tepung olahan seperti pasta, roti, mi, dan makanan lainnya. Tepung olahan yang memiliki indeks glikemik yang tinggi kurang baik untuk tubuh, terlebih apabila dikonsumsi secara terus menerus.

Halaman: 345Lihat Semua