Menu

Manfaat Buah Blewah untuk Kesehatan

Devi 8 Mar 2025, 20:07
Manfaat Buah Blewah untuk Kesehatan
Manfaat Buah Blewah untuk Kesehatan

Blewah juga mengandung serat, vitamin C, dan kolin yang mendukung kesehatan jantung.

5. Mencegah Dehidrasi

Kandungan air dan elektrolit yang tinggi menjadikan blewah salah satu buah terbaik untuk menghidrasi tubuh, khususnya selama musim panas atau saat berpuasa.

Satu cangkir blewah yang sudah dipotong-potong (177 gram) mengandung sekitar 160 gram air. Adapun elektrolit dalam buah blewah meliputi natrium, kalium, kalsium, dan magnesium.

6. Meningkatkan Kesehatan Kulit dan Rambut
Vitamin A yang terkandung dalam buah blewah berkontribusi terhadap pertumbuhan dan pemeliharaan semua jaringan di tubuh, termasuk jaringan kulit dan rambut.

Halaman: 234Lihat Semua