Menu

Catat Tanggalnya, Pemerintah Resmi Umumkan Pemberian THR Lebaran yang Akan Cair Minggu Depan

Devi 14 Mar 2025, 09:26
Pemerintah Resmi Umumkan Pemberian THR Lebaran yang Akan Cair Mulai 17 Maret 2025
Pemerintah Resmi Umumkan Pemberian THR Lebaran yang Akan Cair Mulai 17 Maret 2025

 
Jadwal Pencairan THR dan Gaji ke-13

Pemerintah telah menetapkan bahwa THR akan mulai dicairkan pada hari Senin, 17 Maret 2025, atau dua minggu sebelum Idul Fitri.

Sementara itu, gaji ke-13 akan diberikan pada bulan Juni 2025, bertepatan dengan awal tahun ajaran baru.

Pemerintah berharap kebijakan ini dapat membantu masyarakat dalam mengelola kebutuhan selama Ramadan dan Idul Fitri, terutama bagi mereka yang akan melakukan perjalanan mudik.

"Semoga dengan adanya kebijakan ini dapat membantu dalam mengelola kebutuhan selama mudik dan selama libur lebaran," dikutip dari video Kementerian Sekretariat Negara RI yang diunggah pada Rabu, 12 Maret 2025. ***

Halaman: 34Lihat Semua