Menu

Tiga Haktare Lahan Kosong Di Bengkalis Terbakar, Polisi Lakukan Penyelidikan

Dahari 4 Jan 2020, 20:34
Petugas Polres Bengkalis berjibaku memadamkan api kebakaran hutan di Kabupaten Bengkalis. (Foto. Istimewa)
Petugas Polres Bengkalis berjibaku memadamkan api kebakaran hutan di Kabupaten Bengkalis. (Foto. Istimewa)

RIAU24.COM - BENGKALIS - Kebakaran lahan dan hutan kembali terjadi dipulau bengkalis, Kabupaten Bengkalis. Kebakaran tersebut merupakan dengan postur tanah gambut.

Peristiwa Karlahut itu terjadi di Jalan Kelapa Sari RT 16 RW 08, Desa Pedekik, Kecamatan Bengkalis di lahan kosong milik warga masyarakat sejak Jumat, 03 Januari 2019 kemarin. Dihari kedua, Sabtu, 04 Januari 2019 tim karhutla masih melakukan pemadaman.

Demikian diaampaikan Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bengkalis, Tajul Mudaris kepada wartawan, Sabtu. Diutarakan Tajul, hingga saat ini tim masih berusaha melakukan pemadaman di lokasi kebakaran.

"Kebakaran terjadi di lahan kosong dan status kepemilikan milik masyarakat. Sedangkan penyebabnya masih dalam dalam penyelidikan pihak Kepolisian,"ungkapnya.

Untuk pemadaman, tim yang diturunkan 23 personil dari BPBD, Polri 30 personil,

Halaman: 12Lihat Semua