Menu

Baru Selesai Beberapa Waktu, Sampah Berserak Sudah Hiasi Tempat Wisata Ini

Lina 8 Jan 2020, 16:57
sampah- sampah terlihat berserakan di Jalur pedestrian hijau Muzzafarsyah Road yang baru saja selesai direvitalisasi (foto/lin)
sampah- sampah terlihat berserakan di Jalur pedestrian hijau Muzzafarsyah Road yang baru saja selesai direvitalisasi (foto/lin)
“Jalur pedestrian ini menghubungkan antara dua hutan kota Arwinas dan Balai Kayang II. Panjangnya lebih kurang 900 meter dengan lebar 3 meter dijalur kanan dan 1,5 meter di jalur kiri lengkap dengan jalur pemandu bagi penyandang disabilitas, serta dilengkapi 3 pedestrian plaza dengan lebar 5 meter,” kata Irving Kahar. (R24/Lin)

Halaman: 23Lihat Semua