Tanggapi Soal Jokowi Ingin Revisi UU ITE, Rocky Gerung Berkomentar Begini
Masih menurut Rocky, percuma juga jika UU ITE diabaikan, tapi nantinya digunakan UU lain dalam menghadapi oposisi.
"Harus diaktifkan oposisi. Jadi kalau dikatakan silakan revisi UU ITE, iya tetapi oposisi sudah diserap ke istana, lalu siapa yang mau bicara. Enggak ada kan, begitulan dimensinya," tandasnya.