Kasus Covid-19 Melandai, Tingkat Okupansi Labersa Hotel Semakin Membaik
![Foto : istimewa](https://portal.riau24.com/news/20211216/riau24_1639631853.jpg)
Foto : istimewa
RIAU24.COM - Dihadiri oleh beberapa coorporate, Event Organizer, Wedding Organizer dan Media yang ada di Pekanbaru, Labersa Grand Hotel and Convention Center mengadakan Business Gathering yang bertempat di Simatibung Land, Rabu (15 Desember 2021).
zxc1
Baca juga: Telkomsel Gelar Road to 9th IndonesiaNEXT, Tawarkan Pelatihan Keterampilan Digital Berbasis AI
Iman mengatakan bahwa acara tersebut bertujuan untuk mempererat silaturahmi Labersa Hotel dengan para rekanan.