Menu

Dua Kali Ekspor di Penghujung 2021, RAPP Bangkitkan Perekonomian Indonesia dan Daerah

Devi 18 Jan 2022, 11:08
Foto : Internet
Foto : Internet
Ia mengharapkan, pabrik rayon dapat membawa efek berantai bagi pembangunan ekonomi berkelanjutan di Riau. Eduward Ginting yang juga hadir dalam kesempatan itu menyampaikan terima kasih kepada berbagai pihak yang telah mendukung kegiatan tersebut, mulai dari masyarakat, Pemerintah Kabupaten Pelalawan, Pemerintah Provinsi Riau, dan pemerintah pusat, termasuk Kemendag RI.

Berkat dukungan banyak pihak, produksi dan pemasaran produk serat viscose rayon APR tetap menunjukkan kinerja positif. Bahkan, di tengah tantangan dan tekanan akibat pandemi Covid-19.

“Kegiatan pelepasan kontainer ekspor viscose rayon ke pasar global dan pasar domestik merupakan pencapaian baru APR dalam upaya memperkuat industri tekstil nasional sekaligus mengurangi ketergantungan impor bahan baku tekstil negara lain,” kata Eduward.

Halaman: 111213Lihat Semua