Menu

Sah! Parlemen Irak Setujui Amandemen Undang-undang Pemilu yang Kontroversial

Amastya 28 Mar 2023, 06:00
Parlemen Irak sahkan amandemen undang-undang Pemilu yang kontroversial /Reuters
Parlemen Irak sahkan amandemen undang-undang Pemilu yang kontroversial /Reuters

Anggota parlemen independen yang keberatan dengan undang-undang tersebut, melakukan walkout selama sesi sebelumnya, menyebabkannya ditunda karena kurangnya kuorum.

Anggota parlemen yang menentang RUU itu melakukan hal serupa dalam semalam ketika mereka mulai memprotes dan mengganggu penghitungan sebelum pasukan keamanan mengawal mereka keluar dari parlemen, lapor Al Jazeera.

"Partai-partai besar yang mengendalikan parlemen berencana untuk mengkonsolidasikan kekuasaan mereka dan menyingkirkan independen. Mereka ingin menghancurkan kami," kata anggota parlemen independen Hadi al-Salami, dilansir Reuters.

Amandemen itu juga muncul setelah protes anti-pemerintah yang menuntut undang-undang pemilu yang lebih adil dan penggulingan elit penguasa Irak.

Menurut laporan media, pada Sabtu, ratusan pengunjuk rasa turun ke jalan-jalan di Baghdad menentang amandemen undang-undang pemilu yang baru.

(***)

Halaman: 12Lihat Semua