Menu

Cara Mengatasi Sakit Tenggorokan Saat Menelan

Devi 15 May 2024, 16:38
Cara Mengatasi Sakit Tenggorokan Saat Menelan
Cara Mengatasi Sakit Tenggorokan Saat Menelan
Nyeri telan biasanya terkait dengan penyakit ringan seperti flu. Dalam kondisi tersebut rasa sakit saat menelan akan sembuh dengan sendirinya seiring waktu.

Infeksi Candida
Infeksi Candida merupakan jenis infeksi jamur (ragi) yang dapat terjadi di mulut. Infeksi ini bisa menyebar dan menyebabkan gejala esofagus seperti nyeri saat menelan.

GERD (Gastroesophageal Reflux Disease)
GERD menyebabkan asam lambung bocor dan Kembali ke esofagus atau kerongkongan. Ini menyebabkan nyeri saat menelan, biasanya nyeri telan karena GERD juga dibarengi dengan gejala lain seperti sakit maag atau nyeri dada.

Sambungan berita: Kanker
Halaman: 123Lihat Semua