Cara Harun Masiku Kabur dari Kejaran KPK

Mantan caleg PDIP Harun Masiku. Sumber: Internet
Berlanjut hingga 9 Januari 2020. KPK mengumumkan penetapan tersangka terhadap Wahyu, Agustiani, Saeful Bahri dan Harun Masiku.
Namun, Harun Masiku belum ditangkap.
Sementara, tiga tersangka lain telah menjalani proses hukum hingga dinyatakan bersalah dalam kasus suap Rp600 juta untuk meloloskan Harun Masiku ke DPR.
Mereka juga telah bebas dari penjara.