Netizen Dibuat Takjub, Begini Kota Makkah Jika Dilihat dari Luar Angkasa
Ada pula pengguna Instagram yang membalas, "Subhanallah," balas akun @azza.saif.alnuaimi.
Al Mansouri menjalankan misi antariksa tersebut selama 8 hari, mulai 25 September 2019 sampai 3 Oktober 2019. Meski singkat, Al Mansouri mengaku mendapatkan pengalaman yang sangat berharga. ***
Baca juga: Jepang Meluncurkan Rencana Senilai 65 Miliar Dolar Untuk Mendukung Industri Chip Domestik